Ekonomi

KPU Linggau Tetapkan Nomor Urut Pasangan Calon Kepala Daerah

LUBUK LINGGAU-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lubuklinggau menggelar pengundian dan penetapan nomor urut sekaligus deklarasi kampanye Pilkada damai pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Lubuk Linggau pada Pemilukada serentak 2024 di Halaman Kantor KPU Kota Lubuk Linggau Kelurahan Kayuara, Senin (23/09/2024). Ketua KPU Kota Lubuk Linggau, Aspin Dodi dalam sambutannya mengatakan serangkaian tahapan Pemilukada ini sesuai dengan Peraturan KPU …

Read More »

27 November, Coblos Nomor 2 yang Ditujuh

MUSI RAWAS – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Musi Rawas (Mura) Hj Suwarti dan H Thamrin Hasan mendapatkan nomor urut 2 dalam Pilkada Kabupaten Musi Rawas yang digelar pada 27 November mendatang. “Sekarang tidak ada lagi nama, yang ada nomor 2,” ungkap Hj Suwarti didampingi H Thamrin Hasan saat menyampaikan sambutan usai pengundian nomor urut di Halaman Kantor KPU, …

Read More »

168.384 DPT Ditetapkan untuk Pilkada Linggau

Lubuklinggau-KPU Kota Lubuk Linggau melaksanakan Rapat Koordinasi Terbuka Rekapitulasi dan Penerapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) tingkat Kota Lubuk Linggau untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Sumatera Selatan serta Walikota dan Wakil Walikota Lubuk Linggau Tahun 2024, Jumat (20/9/2024), KPU Kota Lubuk Linggau menetapkan DPT berjumlah 168.384, yang sebelumnya dalam Daftar Pemilih Sementara (DPS) yakni 168.960 pemilih, berdasarkan BA Pleno …

Read More »

Naik “Melejit” Perjadin Dinkes Mura Ajang Korupsi Realisasi Rp.11,6 Milyar

MERCURENEWS.com – REALISASI naik melejit dari pagu sebelumnya, perjalanan dinas di Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Musi Rawas (Mura) tahun lalu, dengan jumlah tidak wajar yaitu sebesar 11,6 milyar. Apabila merujuk intrumen pemerintah dalam hal pemenuhan hak-hak kesehatan warga negara, sejatinya anggaran di Dinas Kesehatan. Menurut K MAKI Sumsel, peruntukanya dapat dikatakan tidak memenuhi kebutuhan masyarakat. “Pembiayaan tersebut diperuntukan untuk publik, …

Read More »

Jaksa Bidik Rekanan Baju Seragam

MERCURENEWS.com – SELAIN rekanan, sejumlah pejabat di Dinas Pendidikan (Disdik) Musi Rawas (Mura) turut dipanggil penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Lubuklinggau.*** “Yang dipanggil banyak, termasuk penyedia barang (rekanan) sudah kita periksa”. Terang Kasi Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Lubuklinggau Achmad Arjansyah Akbar SH.MH, melalui Kasubsi Penuntutan Pidsus Kejari Lubuklinggau, Ichsan Azwar SH MH kepada Mercurenews.com, Rabu (11/9/2024) Pemanggilan atas laporan masyarakat (Lapdu), …

Read More »

Komisioner KPU Lubuklinggau Ikuti Rakornas Persiapan Penerimaan Pendaftaran Cakada, Serta Produk Penyusunan Hukum

Jajaran Komisoner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lubuklinggau, pada 12 hingga 14 Agustus 2024, mengikuti Rakornas Persiapan Pendaftaran Calon Kepala Daerah (Cakada) dan Rakor Penyusunan Produk Hukum ditempat berbeda. Ketua KPU Kota Lubuk Linggau Aspin Dodi, Anggota KPU Kota Lubuk Linggau Divisi Teknis Deni Setiawan, Kasubbag Teknis Nick Rosamy Sasmita dan Operator Silon Dendi Risman, mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Persiapan Penerimaan …

Read More »

Dua Belas Miliar Seragam Sekolah di Disdik Mura Tak Lazim, jadi Ajang Korupsi.

MERCURENEWS.com – PROYEK pengadaan baju sekolah pada Disdik Mura tahun 2023, senilai Rp12,6 miliar jadi ajang korupsi.*** Pasalnya, proses pelaksanaan belanja baju seragam sekolah untuk SD dan SMP pada Dinas Pendidikan Kabupaten Musi Rawas (Mura), dikerjakan tanpa dokumen Rencana Anggaran Biaya (RAB) dan KAK. Diketahui, dari hasil Laporan Pemeriksaan BPK atas Kepatuhan Belanja Daerah tahun 2023 di Nomor:07/LHP/XVIII.PLG/01/2024, tanggal 12 …

Read More »

Pengurus SMSI Linggau Resmi Dilantik, Ini Pesan Pj Wali Kota

Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kota Lubuk Linggau periode 2024-2027, resmi dilantik oleh Ketua SMSI Provinsi Sumatera Selatan, Jon Heri di Cinema Hall Lantai 5 Pemkot Lubuk Linggau, Kamis (13/6/2027). Acara yang digelar cukup meriah tersebut, dihadiri juga seluruh kepala organisasi perangkat daerah di lingkungan Pemerintah Kota Lubuk Linggau serta Forkopimda di Kota Lubuk Linggau. Pj Wali Kota Lubuk …

Read More »

KPU Lubuklinggau Resmi Luncurkan Tahapan Pilkada 2024, Kenalkan Maskot Pe’Milu dan Jingle Lubuklinggau Memilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lubuklinggau resmi luncurkan tahapan pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 27 November tahun 2024 yang dikemas dalam acara Jalan Sehat, bertempat lapangan Perbakin Kecamatan Lubuklinggau Barat I, Minggu (9/6/2024). Kegiatan yang dihadiri masyarakat umum, PPS, dan PPK se Kota Lubuklinggau ini berlangsung meriah. Sekaligus diluncurkan Maskot si Pe’Milu karya Mulyadi serta tak kalah penting adalah Hiburan Frans …

Read More »

Waket DPRD Mura Hendra Adi Kusuma Apresiasi WTP

DPRD Musirawas memberikan apresiasi dan pujian kepada Pemkab yang telah berhasil meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI perwakilan Provinsi Sumatera Selatan atas laporan keuangan Pemerintah Daerah tahun 2023. Apresiasi dan pujian tersebut salah satunya datang dari Wakil Ketua II DPRD dari Fraksi Nasdem Hendra Adi Kusuma. “Saya mengapresiasi laporan keuangan pemerintah daerah dan kerja …

Read More »